0
Definisi yang kita kenal sehari-hari adalah bahwa guru merupakan orang
yang harus digugu dan ditiru, dalam arti orang yang memiliki karisma atau
wibawa hingga perlu untuk ditiru dan diteladani. Guru adalah orang dewasa yang
secara sadar bertanggung jawab dalam mendidik, mengajar, dan membimbing
peserta didik. Orang yang disebut guru adalah yang memiliki kemampuan
merancang program pembelajaran serta mampu menata dan mengelola kelas agar
peserta didik dapat belajar dan pada akhirnya dapat mencapai tingkat kedewasaan
sebagai tujuan akhir dari proses pendidikan.
Secara Nasional permasalahan dan tantangan dunia pendidikan kita
meliputi (1) distribusi guru tidak merata padahal negara membutuhkan banyak
guru seiring dengan jumlah penduduk yang terus meningkat namun disisi lain
penghargaan pemerintah terhadap profesi guru relatif rendah, (2) rendahnya
kualifikasi tingkat pendidikan guru, ditambah kompetensi yang tidak menunjang
baik kompetensi pedagogik, kepribadian, professional maupun sosial
menyebabkan rendahnya penghargaan masyarakat baik masyarakat umum
maupun dunia usaha dan industri.
Sedangkan tantangan secara Global menuntut adanya peningkatan
kualitas demokratisasi, transparansi, budaya mutu dan HAM. Perkembangan
IMTAQ dan akselerasi IPTEK memerlukan SDM yang berkualitas sementara
pasar bebas menuntut hal serupa, aktualisasinya hanya mungkin bisa dilakukan
melalui pendidikan yang bermutu. Permasalahan dan tantangan diatas merupakan
akumulasi dari ketidak-mapanan-nya dunia pendidikan nasional kita dalam kurun
waktu yang begitu lama untuk menemukan karakteristiknya, semua itu
diakibatkan oleh berbagai macam gejolak dan kepentingan.
Guru sebagai pendidik professional mempunyai citra yang baik di
masyarakat apabila dapat menunjukan kepada masyarakat bahwa ia layak menjadi
panutan atau teladan masyarakat sekelilingnya. Masyarakat terutama akan melihat
bagaimana sikap dan perbuatan guru itu sehari-hari, apakah memang ada yang
patut diteladani atau tidak. Bagaimana guru meningkatkan pelayanannya,
meningkatkan pengetahuan, memberi arahan dan dorongan kepada anak didiknya,
dan bagaimana cara guru berpakaian dan berbicara serta cara bergaul baik dengan
siswa, teman-temannya serta anggota masyarakat, sering menjadi perhatian
masyrakat luas.
download disini untuk mendapatkan pdf sikap profesionalisme keguruan (gratis)
yang harus digugu dan ditiru, dalam arti orang yang memiliki karisma atau
wibawa hingga perlu untuk ditiru dan diteladani. Guru adalah orang dewasa yang
secara sadar bertanggung jawab dalam mendidik, mengajar, dan membimbing
peserta didik. Orang yang disebut guru adalah yang memiliki kemampuan
merancang program pembelajaran serta mampu menata dan mengelola kelas agar
peserta didik dapat belajar dan pada akhirnya dapat mencapai tingkat kedewasaan
sebagai tujuan akhir dari proses pendidikan.
Secara Nasional permasalahan dan tantangan dunia pendidikan kita
meliputi (1) distribusi guru tidak merata padahal negara membutuhkan banyak
guru seiring dengan jumlah penduduk yang terus meningkat namun disisi lain
penghargaan pemerintah terhadap profesi guru relatif rendah, (2) rendahnya
kualifikasi tingkat pendidikan guru, ditambah kompetensi yang tidak menunjang
baik kompetensi pedagogik, kepribadian, professional maupun sosial
menyebabkan rendahnya penghargaan masyarakat baik masyarakat umum
maupun dunia usaha dan industri.
Sedangkan tantangan secara Global menuntut adanya peningkatan
kualitas demokratisasi, transparansi, budaya mutu dan HAM. Perkembangan
IMTAQ dan akselerasi IPTEK memerlukan SDM yang berkualitas sementara
pasar bebas menuntut hal serupa, aktualisasinya hanya mungkin bisa dilakukan
melalui pendidikan yang bermutu. Permasalahan dan tantangan diatas merupakan
akumulasi dari ketidak-mapanan-nya dunia pendidikan nasional kita dalam kurun
waktu yang begitu lama untuk menemukan karakteristiknya, semua itu
diakibatkan oleh berbagai macam gejolak dan kepentingan.
Guru sebagai pendidik professional mempunyai citra yang baik di
masyarakat apabila dapat menunjukan kepada masyarakat bahwa ia layak menjadi
panutan atau teladan masyarakat sekelilingnya. Masyarakat terutama akan melihat
bagaimana sikap dan perbuatan guru itu sehari-hari, apakah memang ada yang
patut diteladani atau tidak. Bagaimana guru meningkatkan pelayanannya,
meningkatkan pengetahuan, memberi arahan dan dorongan kepada anak didiknya,
dan bagaimana cara guru berpakaian dan berbicara serta cara bergaul baik dengan
siswa, teman-temannya serta anggota masyarakat, sering menjadi perhatian
masyrakat luas.
download disini untuk mendapatkan pdf sikap profesionalisme keguruan (gratis)